Find in Library
Search millions of books, articles, and more
Indexed Open Access Databases
THE ASPECTS OF ISLAMIC EDUCATION IN MODERNIZATION
oleh: Muhammad Ihsan
| Format: | Article |
|---|---|
| Diterbitkan: | Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) 2009-12-01 |
Deskripsi
Perkembangan zaman telah menyebabkan terjadinya perubahan dalam hal tuntutan masyarakat muslim terhadap pendidikan. Oleh karena itu, para pemikir dan praktisi pendidikan perlu melakukan pembauran dalam mengelola pendidikan Islam yang sesuai dengan tuntutan tersebut. Perlunya dilakukan pembaruan dalam pendidikan Islam tentu saja sangat penting karena masyarakat muslim semakin selektif dalam memilih lembaga pendidikan bagi anak-anak mereka, mulai dari tingkat taman kanak-kanak sampai ke tingkat perguruan tinggi. Berdasarkan hal tersebut, dalam menghadapi perubahan tuntutan tersebut, para praktisi pendidikan Islam harus melakukan revevaluasi keberadaan pendidikan Islam demi masa depan umat Islam yang lebih baik. Kata Kunci: Islamic education, modernization, Islamic school for excellence, curriculum development